Rabu, 02 Agustus 2017

HANYA UNTUKKU


Ini bukan tentang kepalsuan

Bukan pula tentang kesemuan

Yang selama ini ku mau dan ku butuhkan

Tapi hanya sebuah tempat

Yang bisa menerima aku



Apakah aku bisa temukan itu

Didalam dirimu yang terlihat begitu agung

Sementara aku terlihat begitu kotor

Hingga aku merasa malu untuk berteduh

Didalam jiwamu



Oh… sang penggenggam jiwa

Jangan biarkan jiwa-jiwa hidup laksana mati

Andaikan dia bisa menerima kotornya aku

Maka jadikanlah aku sebagai tempat terindah

Yang hanya menjadi milikku

Tanpa keraguan dan kepalsuan

====TANPA NAMA====



Related Posts:

  • RODA KEHIDUPAN Karakter roda kehidupan kian terbelah Dalam aneka wacana Mulya, agung, dan luhur Serta egois, jahat, dan kejam Yang selalu bertolak belakang Antara dua warna Hitam dan putih Yang kan selalu bersimpangan Hanya i… Read More
  • KAU DENGAN KESOMBONGANMU Roda kehidupan terus berputar Zaman pun ikut bermekar bagai bunga ditaman Ketika memasuki era modern Manusiapun banyak kepintarannya Hingga banyak para insan di luar sana Yang salah menggunakannya Karena keangkuhan… Read More
  • INDAH KETIKA BERSAMAMU Ingin ku ulangi kisah kita berdua Ingin ku rangkai kata demi kata hanya untukmu Ingin ku lakukan apapun demi kau bisa kembali kepadaku Tapi apalah daya, semua itu… Hanya menjadi mimpi-minpi di setiap tidurku Ketika ak… Read More
  • AKU SALAH MENCINTAIMU Kamu tidak memberiku harapan Mungkin aku saja yang gagal paham Memaknai kehadiranmu dihidupku Aku salah menafsirkan perhatianmu Aku juga salah menterjemahkan kata-kata cintamu Mungkin aku saja yang terlalu banyak berm… Read More
  • KATA TANPA MAKNA Badan meriang tanda tubuh lagi tak tenang Hati meradang tanda pikiran selalu terbayang Kadang suka mengusir sepi Yang terjadi justru menyakitkan hati Manusia lemah yang tanpa nurani.. Hanya kekuasaan yang dipikirkann… Read More