Selasa, 25 Juli 2017

FILM INDONESIA TERBARU - DEAR LOVE (SUBSCRIBE....)



SINOPSIS
DEAR LOVE bercerita tentang sepasang sahabat, Rayya dan Nico. Mereka sudah bersahabat sejak kecil. Sepintas Rayya seperti gadis normal lainnya, namun dia menyimpan sebuah rahasia, dimana sejak dia Rayya telah mengidap penyakit jantung bawaan. Nico tahu akan rahasia itu. Selain itu Nico juga tau siapa saja lelaki yang pernah hadir di dalam hati Rayya. Baik Nico dan Rayya keduanya memiliki rasa satu sama lainnya, namun keduanya memilih untuk menyimpan perasaan itu.

Suatu ketika, Rayya bergitu terkejut saat ia mengetahui bahwa seluruh lelaki dari masa lalunya kembali hadir tanpa pernah ia undang. Pasalnya, kumpulan surat cinta yang pernah dia tulis dan simpan disebuah kotak berukir hati, terkirim semua. Dan para mantan Rayya adalah Mike, Cello, dan Addin muncul kembali di dalam hidupnya. Rayya begitu penasaran, dia ingin tahu siapa yang mengirimkan surat-surat itu. Disisi lain, Nico tiba–tiba menghilang. Raya binggung dan panik. Lantas bagaimanakah hubungan Rayya dengan ketiga cowok tersebut? Dan kemanakah Nico pergi?
Dipublish pada tanggal 6 Juni 2017.

Related Posts:

  • Filosofi kopi Film Indonesia yang menceritakan tentang cerita dibalik enaknya secangkir kopi yang dibalut dengan persahabatan yang begitu kental. Dipublikasikan oleh; Edy Faruqie, tanggal 9 Jul 2017 … Read More
  • Ketika Cinta Harus Jujur Published on Apr 4, 2017 Film terbaru Ketika Cinta Harus Jujur pemain utama Dwi Sasono, Atiqah Hasiholan dan Dian Sidik … Read More
  • Cinta Tak Terbatas Waktu Published on Apr 18, 2017 Film Cintai Aku Hingga Akhir Waktu Ramon Y. Tungka Anneke Jody. … Read More
  • 7 HARI MENEMBUS WAKTU Halo para pecinta film Indonesia ? Bioskop Indonesia kembali mempersembahkan sebuah film terbaru yang bergenre drama di tahun 2015 ini. Film Bioskop Indonesia ini akan tayang bulan Mei 2015 ini, jadi buat kalian para pecin… Read More
  • MA'RIFAT CINTA Sinopsis,,!!! Ma'rifat Cinta mengisahkan tentang perasaan cinta yang amat sangat dari Arumi kepada Lukman. Arumi sebenarnya gadis cantik yang berkepribadian lembut dan sederhana. Namun karena ingin memiliki cinta Lukm… Read More